Skip to main content

pengertian Komputer

Apa yang dimaksud dengan komputer?



Komputer adalah alat yang dipakai untuk mengolah data menurut perintah yang telah dirumuskan. Kata komputer semula digunakan untuk  menggambarkan orang yang pekerjaannya melakukan perhitungan aritmetika, dengan atau tanpa alat bantu, tetapi arti kata ini kemudian dipindahkan kepada mesin itu sendiri. Asal mulanya, pengolahan informasi hampir ekslusif berhubungan dengan masalah aritmetika, tetapi komputer modern dipakai untuk banyak tugas yang tidak berhubungan dengan aritmetika.

Secara luas, Komputer dapat didefinisikan sebagai suatu peralatan elektronik yang terdiri dari beberapa komponen, yang dapat bekerja sama antara komponen satu dengan yang lain untuk menghasilkan suatu informasi berdasarkan program dan data yang ada. Adapun komponen komputer adalah meliputi: Layar monitor, CPU, Keyboard, Mouse dan Printer(Sebagai pelengkap). Tanpa Printer komputer tetap dapat melakukan tugasnya sebagai pengolah data, namun sebatas terlihat dilayar monitor belum dalam bentuk print out (kertas)

Dalam defenisi seperti itu terdapat alat seperti slide rule, jenis kalkulator mekanik mulai dari abakus dan seterusnya. 
sampai semua komputer elektronik yang kontemporer. Istilah lebih yang cocok untuk arti luas seperti "komputer" adalah"yang memproses informasi " atau "sistem pengolah informasi".

Saat ini komputer sudah semakin canggih seiring perkembangan Zaman sekarang ini, tetapi, sebelumnya komputer tidak sekecil, secanggih, sekeren dan seringan sekarang ini. Dalam searah komputer, ada 5 generasinya:










Baca juga : Sejarah Berkembangnya Komputer
Baca Juga : Komponen Dalam Perakitan Komputer

Comments

  1. Terimakasih artikelnya sangat bermanfaat. Perkenalkan nama saya Ronal Leonardo dari ISB Atma Luhur

    ReplyDelete
  2. Terimakasih artikelnya sangat bermanfaat. Perkenalkan nama saya Adhitya Pratama dari ISB Atma Luhur

    ReplyDelete
  3. Terimakasih kak sangat membantu
    Perkenalkan Saya Shafira Nurullita dari ISB Atmaluhur

    ReplyDelete
  4. Terimakasih kak artikelnya sangat bermanfaat sekali untuk saya,,semoga selalu sukses kedepannya kak

    Perkenalkan kak nama saya M.Rizki Yulisman dari ISB Atmaluhur

    ReplyDelete

Post a Comment

TERIMAH KASIH YANG SUDAH MAMPIR DI BLOG@jaelaniweb.blogspot.com

Popular posts from this blog

Piranti keluaran (Output Device)

Kali ini kita akan membahas Artikel tentang alat keluar dari Komputer, atau yang biasa disebut dengan Output.Tapi sebelum lanjut, saya sarankan ada juga membaca artikel di bawah ini!: Baca juga : alat Input Komputer Pengertian Output Device atau biasa disebut perangkat keluaran adalah perangkat yang berguna untuk menampilkan keluaran sebagai hasil pengolahan data. Sebenarnya apapun yang kita kerjakan pada sebuah komputer, semua itu akan bisa ditampilkan atau dikeluarkan melalui perangkat keluaran saja. Minimal, harus ada 10 contoh dan fungsinya yang harus dipahami agar bisa mengenal apa itu komputer dan perangkat-perangkatnya. Berikut adalah macam-macam perangkat Output Device (perangkat keluaran) pada komputer,beserta gambar fungsi dan penjelasannya. 1. Monitor Monitor adalah sebuah perangkat keras yang digunakan untuk mengeluarkan hasil pemprosesan yang dilakukan oleh komputer berupa informasi yang dibutuhkan oleh seseorang yang memakai komputer. 2. Prin

Piranti Masukan (Input Device)Komputer

Alat Input pada komputer Kali ini saya akan membahas perangkat keras atau Hardware komputer yang menjadi Piranti masukan atau input device. Input device atau biasa disebut perangkat masukan adalah perangkat yang berguna untuk  memasukkan data atau perintah didalam komputer. Perangkat input ini biasa digunakan untuk memasukkan sebuah data, file atau kode-kode yang nantinya akan ditampilkan berupa sebuah informasi yang bisa kita lihat. Ada beberapa tentang perangkat input yang harus kita pahami. Yaitu apa aja jenis perangkat masukan, seperti apa fungsi perangkat masukan  dan juga bagaimana perangkat masukan  tersebut. Berikut ini adalah beberapa jenis perangkat masukan untuk Komputer: 1. Keyboard Keyboard adalah sebuah  perangkat masukan yang digunakan untuk memasukkan data berupa huruf, angka, maupun symbol tertentu serta melakukan perintah-perintah untuk menyimpan file dan membuka file. Keyboard disebut juga sebagai papan ketik komputer. 2. Mouse Mouse adalah sebuah

Apa yang di maksud Beep code

Pengenalan Beep code Beep code merupakan hasil dari tes awal hardware yang dilakukan oleh BIOS komputer yang disebut POST .Power-on self test (POST) adalah tes yang diakukan oleh BIOS Komputer pada waktu pertama kali menyala untuk memastikan semua perangkat keras berfungsi dengan benar dan memenuhi persyaratan minimum  sistem sebelum memulai sisa proses booting.  Untuk mengetahui tentang Beep code dan indikasi permasalahannya, Baca terus artikel ini Yahh!.  Bunyi beep adalah sebuah bunyi speaker yang dikeluarkan oleh komputer saat mendeteksi masalah pada proses POST ( power on self-test ).Umumnya suara beep ini menandakan sebuah masalah yang sedang terjadi pada sistem komputer maupun masalah pada hardware. Perlu diketahui bahwa setiap BIOS memiliki kode beep yang berbeda-beda. Oleh karena itu, kita harus mengethui merek BIOS yang terpasang pada motherboard . Untuk mengetahui merek BIOS pada motherboard caranya cukup mudah, kita bisa melihat merek BIOS ketika pert